Jumat, 18 November 2011

SAMSUNG GALAXY NEXUS

HANDPHONE ANDROID PERTAMA DENGAN ICE CREAM SANDWICH

Samsung Galaxy Nexus adalah smartphone pertama yang mengusung versi baru android bertitel Ice Cream Sandwich. Spek yang ditawarkan terbilang tinggi yakni diotaki dengan prosesor dual core 1.2 Ghz, Fitur NFC untuk layanan transaksi pembayaran ala mobile dan dual kamera sekelas 5 MP dan 1,3MP.

Belum lagi ditambah video Full HD berframe rate 3 fps. Pada beberapa wilayah, bahkan dibenamkan kemampuan LTE yang merupakan standar jaringan selular generasi ke empat alias 4G.

Spesifikasi SAMSUNG GALAXY NEXUS :
Jaringan :
Quadband GSM, HSDPA

Dimensi :
135.5 x 67.9 x 8.9 mm

Berat :
135 gr

Layar :
Super AMOLED capacitive touchscreen, 16 juta warna, 720 x 1280 piksel, 4.65 inchi.

Kamera Utama :
5MP, 2592 x 1936 piksel, autofocus, LED Flash, Touch Focus, geo-tagging, face detection, video 1080p@30fps; kamera sekunder 1.3MP.

Memori Internal :
16/32GB Storage, 1GB RAM

Memori Eksternal :
microSD hingga 32GB

OS : Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich)

Prosesor : Dual-Core 1.2 Ghz Cortex-A9 CPU, TI OMAP 4460 chipset

Transfer data : HSDPA, 21 Mbps, HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, WiFi 802 a/b/g/n, dual band, DLNA, WiFi hotspot

Konektivitas : Bluetooth v3.0 with A2DP, microSD v2.0

Fitur Lain : Oleophobic surface, Multi-touch input method, Accelerometor sensor for UI auto-rotate, Touch-sensitive controls, proximity sensor for auto turn-off, Three-axis gyro sensor, Stereo FM radio with RDS, A-GPS, NFC, Barometer sensor, Digital compass, Active noise cancellation with dedicated mic, MP4/H.264/H.263 player, MP3/WAV/eAAC+/AC3 player, Google Search, Maps, Gmail, You tube, Calender, Google Talk, Picasa Integration, Adobe Flash

Baterai : Li-Ion 1750 MAh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.