Kamis, 03 November 2011

Memasang Widget Alexa Rank Pada Blog Kamu

Bagi para pe blogger tentunya adalah suatu kebanggaan jika blognya berada dalam posisi alexa rank yang bagus...dimana ukurannya nilainya semakin kecil bukan semakin besar ya...banyak sekali tips-tips dari para peblogger yang memberikan cara agar menaikkan peringkat alexa rank nya.. tapi disini saya bukan akan berbicara bagaimana cara untuk meningkatkan alexa rank akan tetapi bagaimana cara untuk memasang widget alexa rank pada blog kamu, karena dengan memasang widget tersebut dimana setiap ada pengunjung blog si alexa akan merekan dam menghitungnya.

Jika ada yang ingin memasang dan belum tahu caranya bisa ikuti cara di bawah ini.
Untuk masuk klik linknya 
Maka kamu akan melihat tampilan seperti gambar dibawah ini.


Masukan nama blog kamu. kemudian klik build widget. setelah itu akan muncul tiga tipe tampilan widget alexa yang dilengkapi dengan kode alexanya, kamu tinggal pilih saja dengan cara mengcoppy kode tersebut untuk diletakkan di html kamu kamu.
contoh tampilan
Cara memasangnya:

Masuk ke blog kamu
Pilih tata letak atau rancangan.
Klik tambah gadget.
Pilih HTML/Java Script.
Masukkan kode yang telah sobat pilih.
Klik simpan.
Lihat hasilnya.
Semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.